Rabu, 29 Februari 2012


Bagaimakah cara memilih pisang yang baik? 

Sebaiknya teman-teman memilih pisang yang sudah tua tetapi dalam kondisi yang segar dan sisi kulit penuh, serta bentuknya tidak pipih. Jangan sampai teman-teman memilih pisang yang kulitnya ada bintik hitam atau coklatnya ya. Kemudian simpan pisang tersebut dalam lemari es dengan suhu 13,3 derajat C dan kelembapan 85-90%. Jangan biarkan kulit buah tergores karena akan memacu kerusakan lebih cepat. Bila ingin menyimpan pisang yang tak segera dimakan, pilih pisang yang tak terlalu matang untuk menghindari pisang tersebut menjadi busuk.

Semoga bermanfaat :)

Tidak ada komentar:

Posting Komentar